Tuesday, June 18, 2019

Pengertian,Fungsi,Alat Dan Cara Kerja Voip(Voice Over Internet Protocol)

Pengertian,Fungsi,Alat Dan Cara Kerja Voip(Voice Over Internet Protocol)

A. Definisi VOIP


Voice over Internet Protocol (juga disebut VoIP,IP TelephonyInternet telephony,Digital Phone) adalah teknologi yang memungkinkan percakapan suara jarak jauh melalui media internet.  Data suara diubah menjadi kode digital dan dialirkan melalui jaringan yang mengirimkan paket-paket data, dan bukan lewat sirkuit analog telepon biasa.VOIP membuat mudah beberapa hal yang sulit untuk tidak mungkin dengan jaringan telepon tradisional. panggilan telepon masuk secara otomatis diarahkan ke telepon VOIP Anda di mana pun Anda hubungkan ke jaringan. Mengambil telepon VOIP dengan Anda di perjalanan, dan di mana saja Anda terhubung ke Internet, Anda dapat menerima panggilan masuk. Agen call center menggunakan telepon VOIP dapat dengan mudah bekerja dari mana saja dengan koneksi internet yang baik.

B.Fungsi Voip
  • VOIP membuat mudah beberapa hal yang sulit untuk tidak mungkin dengan jaringan telepon tradisional. 
  • Panggilan telepon masuk secara otomatis diarahkan ke telepon VOIP Anda di mana pun Anda hubungkan ke jaringan. Mengambil telepon VOIP dengan Anda di perjalanan, dan di mana saja Anda terhubung ke Internet, Anda dapat menerima panggilan masuk.
  • Panggilan telepon VOIP dapat dengan mudah bekerja dari mana saja dengan koneksi internet yang baik.

  C. Kebutuhan Perangkat VoIP 

  1. IP Phone : Sebagai Hardphone untuk memanggil dan menerima telepon
  2. X-Lite : Sebagai softphone untuk memanggil/ menerima telepon Briker : Sebagai operating sistem VoIP
  3. Server : Sebagai pusat pengolahan data pada jaringan VoIP
  4. Modem : Sebagai koneksi server VoIP melalui media internet
Ada dijaringan internet Perangkat lainnya:
  1. HUB/Switch adalah sebuah alat jaringan komputer sebagai central atau pusat untuk membagi koneksi yang saling terhubung dengan port-port lainnya untuk dapat mengkoneksikan sebuah komputer satu dengan komputer lainnya.
  2. Router adalah perangkat jaringan yang digunakan untuk membagi protocol kepada anggota jaringan yang lainnya, dengan adanya router maka sebuah protocol dapat di-sharing kepada perangkat jaringan lain.
  3. ADSL modem merupakan singkatan dari Asymmetric Digital Subscriber Line, yaitu suatu bentuk teknologi pada komunikasi data yang dapat mentransmisikan data dengan cepat yang tinggi melalui kabel tembaga telepon dan memiliki sifat asimetrik, sifat asimetrik maksudnya bahwa data ditransferkan dengan kecepatan berbeda dari satu sisi ke sisi lainnya.
  4. VoIP phone Adaptor Konsep dasar penggunaan Circuit Switching yaitu sebuah jalur komunikasi akan dibuka dan dipesan selama terjadi komunikasi. Jalur komunikasi yang ada akhirnya menjadi eklusif dimiliki oleh dua titik yang menggunakannya.

D. Software yang di perlukan

  • Cubix
  • Skype
  • Idefisk
  • SJPhone
  • X-lite

Share This :
SUBSCRIBE TO OUR NEWSLETTER

Add Your Comments

bold <b>b</b>
italic <i>i</i>
underline <u>u</u>
HTML<code></code> use Parser

Emoticon
Parser
😊
😉
😀
😁
😎
😍
😜
😑
😇
💖
😯
😱
😭
👍
🍻